Pages

Monday, December 31, 2018

Cara Kurangi Efek Asap Kembang Api

Selain perlindungan dari luar, Anda juga memerlukan perlindungan dari dalam. Untuk itu, Anda dapat mengonsumsi makanan yang mengandung:

- Vitamin B

Vitamin B, terutama B6, dapat membantu tubuh melawan infeksi. Selain itu, vitamin B12 bisa membantu meregulasi sisem saraf serta berperan penting dalam pembentukan sel darah merah. Makanan-makanan seperti telur, susu, keju, daging merah, dada ayam, semangka, ikan tuna, dan ikan salmon dikenal sebagai sumber vitamin B.

- Vitamin C

Vitamin C dapat membantu mengurangi kerusakan genetik serta sebagai antioksidan yang dapat melindungi tubuh dari radikal bebas. Sumber makanan vitamin C antara lain lemon, pepaya, brokoli, jeruk, paprika, dan apel.

- Vitamin E

Vitamin E terbukti efektif mengurangi kerusakan sel dan sebagai antioksidan dalam menetralisasi efek bahaya radikal bebas seperti hydrogen peroksida dan radikal superoksida. Vitamin E banyak ditemui di minyak sayur, margarin, kacang-kacangan, biji-bijian, dan sayuran hijau.

- Omega

3Omega-3 dapat menurunkan risiko penyakit kardiovaskular akibat paparan akut PM2,5. Anda bisa mendapatkan omega-3 melalui makanan seperti ikan salmon (terutama yang liar), sarden, makarel, tuna, dan minyak ikan.

Penulis: dokter Theresia Rina Yunita

Sumber: Klikdokter.com

Let's block ads! (Why?)

from Berita Hari Ini Terbaru Terkini - Kabar Harian Indonesia | Liputan6.com kalo berita kurang lengkap buka link disamping http://bit.ly/2CFVjWz

No comments:

Post a Comment